Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kendaraan Listrik Niaga Diklaim Bantu UMKM, Bagaimana Biaya Operasionalnya?
Advertisement . Scroll to see content

Punya Bobot 2 Ton, DFSK Glory 580 Utamakan Keamanan dan Kenyamanan

Selasa, 07 Agustus 2018 - 15:49:00 WIB
Punya Bobot 2 Ton, DFSK Glory 580 Utamakan Keamanan dan Kenyamanan
SUV DFSK Glory 580 memiliki varian mesin 1,5 liter turbocharger dengan output maksimum 150 hp. (Foto: DFSK for iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Optimasi kenyamanan juga bisa dirasakan penumpang DFSK Glory 580. 7 kursi yang ergonomis berpadu dengan kabin yang luas, memberikan keleluasaan bergerak bagi penumpang maupun guna kebutuhan membawa barang bawaan yang maksimal. Begitupun hałnya dari segi eksterior.

Dari eksterior, penggunaan Eagle-eye Shaped Headiamp, Dral C-Shaped Tall Lamp serta dimensi pelek berukuran 17 mampu menyelaraskan kesan DESK Glory 580 sebagai SUV modern yang menjadi. Seiring berjalannya waktu, penggunaan SUV lebih identik sebagai kendaraan perkotaan yang ideal untuk diajak bermanuver, sekalipun di kondisi jalan non aspal.

Untuk menjawab kebutuhan keamanan berkendara, beragam fitur keselamatan, seperti ESP, empat titik airbag, EPB (Electranic Parkin Brake), serta sertifikat 5 Star C-NCAP, dipadukan guna mengimbangi performa dari DFSK Glory 580 yang telah menyematkan Turbocharger dan CVT sebagai salah satu teknologi yang turut memaksimalkan performa DFSK Glory sebagal City SUV modern.

Performa dari Glory 580 sangat diperhatikan DFSK. Karena itu, SUV memiliki varian mesin 1,5 liter turbocharger dengan output maksimum 150 hp. Berkat fitur turbocharger, mesin Ini memiliki keseimbangan sempurna antara tenaga dan optimalisasi bahan bakar yang maksimal.

Jika pada beberapa dekade silam, fitur turbocharger lebih dimaksudkan untuk mendongkrak output mesin dan memberikan perfoma maksimal, layaknya pada mobil sport maupun mobil balap, maka kini fungsi turbocharger mulai bergeser untuk penggunaan harian dan dapat mendukung kenyamanan berkendara

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut