Harga Mobil Bekas Diskon hingga Rp20 Juta, Pedagang Menjerit Penjualan Sepi
Jumat, 30 Oktober 2020 - 13:06:00 WIB
Meski harga mobil bekas sudah dipangkas, menurut Syamsir masih belum banyak pembeli yang melirik. Dalam satu bulan, hanya dua sampai tiga pembeli.
"Harga jualnya sudah kita diskon besar-besaran, tapi konsumen juga masih belum banyak. Dalam satu bulan hanya dapat dua sampai tiga pembeli. Bahkan, pernah dua bulan tidak dapat pembeli sama sekali," katanya.
Editor: Dani M Dahwilani