Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Chery Luncurkan Varian Baru Mobil Listrik Off-Road J6T, Intip Spesifikasinya
Advertisement . Scroll to see content

Pemerintah Minta Transportasi Umum mulai Beralih ke Listrik

Selasa, 24 September 2024 - 16:07:00 WIB
Pemerintah Minta Transportasi Umum mulai Beralih ke Listrik
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto meminta transportasi umum di seluruh wilayah Indonesia berbasis listrik. (Foto: Instagram Transjakarta)
Advertisement . Scroll to see content

Menurut Airlangga, saat ini penggunaan kendaraan listrik pada transportasi umum sangat penting dan harus ditingkatkan. Airlangga menyampaikan pemerintah juga perlu membuat kebijakan baru agar mempermudah peralihan.

"Penggunaan kendaraan listrik pada transportasi publik diharapkan terus meningkat hingga 2035 mendatang. Maka itu pembentukan kebijakan baru mengenai transportasi hijau penting untuk didorong," ucapnya.

Seperti diketahui, Dinas Perhubungan akan menambah 200 unit bus listrik untuk TransJakarta pada akhir 2024. Langkah ini dilakukan untuk mengurangi polusi udara, karena armada yang ada saat ini beroperasi dengan menggunakan mesin diesel.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut