Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jadwal French Open 2025 Hari Ini: Ginting dan Gregoria Turun Laga!
Advertisement . Scroll to see content

Dua Jagoan Denmark Soroti Selebrasi Banting Raket Anthony Ginting di Singapore Open 2022

Jumat, 22 Juli 2022 - 07:15:00 WIB
Dua Jagoan Denmark Soroti Selebrasi Banting Raket Anthony Ginting di Singapore Open 2022
Dua tunggal putra jagoan Denmark, Anders Antonsen dan Hans Kristian Vittinghus soroti selebrasi banting raket Anthony Sinisuka Ginting. (Foto: Instagram/@badminton.ina)
Advertisement . Scroll to see content

Lebih lanjut, Antonsen mengungkapkan bahwa selebrasi yang dilakukan Ginting tersebut sangatlah wajar. Sebab menurut pemain ranking tiga dunia itu, Ginting sangat senang bisa meraih gelar pertamanya dalam waktu yang sangat lama.

“Ya, itu hanya emosi naturalnya dan Anda pasti sangat suka melihat itu dilakukan oleh seorang atlet. Dia (Ginting) hanya sangat-sangat senang bisa memenangkan gelar pertamanya dalam waktu yang lama,” ujar pemain berusia 25 tahun itu.

“Dan dia juga tidak dalam performa terbaiknya dalam dua tahun terakhir dan sejak meraih perunggu Olimpiade Tokyo 2022 permainannya terus menurun. Namun, perlahan-lahan dia mulai bangkit di beberapa turnamen terakhir dan akhirnya bisa juara di Singapura. Jadi, pastinya dia sangat emosional bisa menjuarainya,” imbuhnya.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut