Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ferrari dan Harley Davidson Dihadirkan di Sidang Tipikor Kasus Vonis Lepas CPO  
Advertisement . Scroll to see content

Fernando Alonso Tertantang Ukir Sejarah di Reli Dakar

Sabtu, 04 Januari 2020 - 15:49:00 WIB
Fernando Alonso Tertantang Ukir Sejarah di Reli Dakar
Mantan juara dunia F1 Fernando Alonso (kanan) siap berlomba pada Reli Dakar 2020, Minggu (5/1/2020) besok. (Foto: DH)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya, mantan pembalap F1 lainnya, yakni Jacky Ickx asal Belgia yang juga mantan pentolan  Ferrari dan kampiun Le Mans, pernah menjuarai Reli Dakar pada 1983. Selain itu ada Jean-Louis Schlesser asal Prancis pada 1999 dan 2000, meski kompatriot mereka yang lain belum berhasil juara.

Reli Dakar tahun ini digelar di Timur Tengah untuk pertama kalinya, setelah selama satu dekade terakhir menjelajahi Amerika Selatan dan meninggalkan Afrika Sahara karena alasan keamanan.

Tahun ini, para pembalap akan menyusuri pegunungan di utara dan Rub al Khali, atau yang berarti Bagian Kosong, wilayah gurun di selatan. Juara bertahan Nasser al-Attiyah membalap untuk tim Toyota masih menjadi favorit juara.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut