BIRMINGHAM, iNews.id - Ganda putri Korea Selatan, Kim So-yeong/Kong Hee-yong menjuarai All England 2023. Mereka berharap dapat memanfaatkan momentum hingga Olimpiade Paris 2024.
Pertandingan final ganda putri berlangsung di Utilita Arena, Birmingham, Minggu (19/3/2023). Kim/Kong mengalahkan rekan senegaranya Baek Ha-na/Lee So-hee dengan skor 21-5 dan 21-12
Kisah Miris Mees Hilgers, Bek Timnas Indonesia yang Cedera ACL dan Harus Absen 9 Bulan
Kim/Kong mampu tampil perkasa sepanjang pertandingan. Walau demikian, bukan berarti mereka berpuas diri. Mereka ingin memanfaatkan momentum untuk berkembang lebih baik.
“Saya sangat bahagia dan senang mampu menjuarai turnamen bergengsi ini. semoga ini menjadi kesempatan untuk berkembang lebih jauh,” kata Kong di laman resmi All England, Senin (20/3/2023).
5 Fakta Fajar/Rian Juara All England 2023, Nomor 3 Raih Super 1000 Kedua!
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku