Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo
Advertisement . Scroll to see content

10 Daftar Prestasi Shin Tae-yong, Salah Satunya Antarkan Indonesia ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jumat, 05 Juli 2024 - 17:30:00 WIB
10 Daftar Prestasi Shin Tae-yong, Salah Satunya Antarkan Indonesia ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Daftar Prestasi Shin Tae-yong (Foto: PSSI)
Advertisement . Scroll to see content

Daftar Prestasi Shin Tae-yong

1. Tingkatkan Ranking Timnas Indonesia

Shin Tae-yong secara resmi mulai melatih Timnas Indonesia pada  tanggal 19 Desember 2019. Saat itu skuad Merah Putih masih menempati posisi 173 ranking FIFA. 

Setelah ditangani eks pelatih Timnas Korea Selatan itu, peringkat Indonesia di ranking FIFA mengalami kenaikan yang signifikan. Ranking tertinggi yang pernah dicapai adalah peringkat 134 pada April 2024. 

Bukan sekali ini saja peringkat Indonesia di ranking FIFA terbilang bagus. Skuad Merah Putih sempat berada di peringkat 76 yang dicapai pada September 1998 silam. 

2. Runner-up Piala AFF 2020

Shin Tae-yong melakoni turnamen perdananya bersama Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2020. Di kompetisi yang dihelat pada 5 Desember 2021-1 Januari 2022 itu Arhan Pratama cs tidak terbendung di babak penyisihan grup. 

Meski berhasil mencapai laga final, Indonesia harus mengakui keunggulan tim kuat Thailand dengan agregat skor 6-2. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut