Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Larang Thrifting, Penjual Dialihkan Jual Produk UMKM
Advertisement . Scroll to see content

5 Pemain Paling Tua di Liga 1 2022-2023, Ada Striker Andalan Berusia 46 Tahun

Kamis, 25 Agustus 2022 - 08:14:00 WIB
5 Pemain Paling Tua di Liga 1 2022-2023, Ada Striker Andalan Berusia 46 Tahun
Pemain paling tua di Liga 1. Cristian Gonzales (Foto: Instagram/el_locogoliadorcg10_)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Ada sejumlah pemain paling tua di Liga 1 2022-2023. Seperti musim-musim yang lalu, kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia itu tidak hanya diramaikan oleh pemain muda saja.

Ada beberapa pemain yang meski usia tak lagi muda, tetapi masih menjadi andalan klub masing-masing. Tak hanya kemampuan, kharisma dan pengalaman para pemain senior ini memang masih menjadi sumber daya yang dibutuhkan klub. 

Para pemain senior berikut ini benar-benar membuktikan ungkapan bahwa 'Umur hanyalah angka'. Meski usia produktif pemain sepak bola biasanya menurun ketika usia 30 tahun ke atas, para pemain yang sudah masuk kepala empat ini tetap menjadi sosok yang cukup menonjol di tim. 

Berikut adalah 5 pemain paling tua di Liga 1 2022-2023 yang dilansir iNews.id, Senin (22/8/2022).

1. Fabiano Beltrame

Fabiano Beltrame adalah pemain naturalisasi yang sudah malang melintang di sepak bola Tanah Air. Ia pertama merumput di Indonesia pada 2005 silam.

Usia Fabiano Beltrame akan genap 40 tahun 29 Agustus 2022. Meski begitu, pemain yang kini berseragam Persis Solo itu masih menjadi pemain yang sangat diperhitungkan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut