Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Sandy Walsh On Fire! Robek Gawang Arab Saudi Lagi?
Advertisement . Scroll to see content

Daftar 3 Striker Arab Saudi yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia: Ada Pembunuh Argentina

Selasa, 07 Oktober 2025 - 09:50:00 WIB
Daftar 3 Striker Arab Saudi yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia: Ada Pembunuh Argentina
Daftar tiga striker Arab Saudi yang harus diwaspadai Timnas Indonesia Foto: FIFA
Advertisement . Scroll to see content

3. Saleh Al-Shehri – Striker Veteran dengan Naluri Pembunuh

Saleh Al-Shehri adalah striker paling berpengalaman di skuad Arab Saudi saat ini. Di usia 31 tahun, ia tetap menjadi pilihan utama dan bahkan menjadi top skor sementara Arab Saudi di kualifikasi dengan lima gol.

Dengan insting mencetak gol yang tinggi dan jam terbang di berbagai turnamen internasional, Al-Shehri sangat berbahaya di dalam kotak penalti. Argentina jadi salah satu korbannya di Piala Dunia 2022.

Meski begitu, performanya di klub saat ini—Al Ittihad—tengah menurun karena belum mencetak gol di Saudi Pro League musim ini. Ia juga absen mencetak gol dalam lima laga terakhir bersama timnas. Namun, striker sekelas Al-Shehri bisa saja kembali menemukan ketajamannya di laga penting seperti melawan Indonesia.

Menghadapi Arab Saudi, pertahanan Timnas Indonesia tak boleh lengah sedetik pun. Ketiga striker di atas punya gaya bermain dan karakter berbeda, namun sama-sama mampu menghukum kesalahan kecil.

Jika ingin mencuri poin bahkan menang di kandang Arab Saudi, Garuda harus tampil disiplin, fokus, dan siap secara taktik serta mental menghadapi lini serang tajam milik The Green Falcons.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut