Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kevin Diks Masuk Tim Terbaik Pekan Ke-11 Liga Jerman 2025-2026
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-32

Kamis, 18 Juni 2020 - 06:29:00 WIB
Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-32
Bundesliga 2019/2020 (Foto: Business Insider)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Kompetisi Bundesliga Jerman telah melewati pekan ke-32. Di momen ini, Bayern Munchen sudah menegaskan dirinya sebagai juara musim 2019/2020.

Skuat asuhan Hans-Dieter Flick menambah poinnya jadi 76 usai mengalahkan Werder Bremen 1-0, Rabu (17/6/2020). Robert Lewandowski jadi pahlawan berkat gol tunggalnya di menit 43.

Poin Munchen tak bisa disusul tim peringkat dua, Borussia Dortmund yang justru kalah di pertandingan pekan ini. Menghadapi Mainz 05, Dortmund keok dua gol tanpa balas.

Karena kekalahannya, Dortmund terpaku dengan raihan 66 poin. Dua laga sisa tak bisa mereka manfaatkan untuk mengejar poin Munchen.

HASIL LENGKAP
Borussia Monchengladbach 3 (Hofmann 10, 30, Stindl 65)
VfL Wolfsburg 0

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut