Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Infografis Cristiano Ronaldo Cetak Gol Ke-901
Advertisement . Scroll to see content

Infografis 5 Kebiasaan Unik Pemain Sepak Bola Top Dunia Sebelum Tanding

Selasa, 08 Maret 2022 - 15:08:00 WIB
Infografis 5 Kebiasaan Unik Pemain Sepak Bola Top Dunia Sebelum Tanding
Infografis 5 Kebiasaan Unik Pemain Sepak Bola Top Dunia Sebelum Tanding
Advertisement . Scroll to see content

4. Luis Suarez

Striker andalan Atletico Madrid, Luis Suarez juga memiliki kebiasaan unik. Dia selalu meminum teh herbal khas tanah kelahirannya sebelum kick off dimulai.

Kabarnya, wadah teh yang digunakan pun berbentuk khusus dan unik. Selain dianggap membawa keburuntungan, hal tersebut juga menjadi cara Suarez membangun momen persahabatan dengan temannya.

5. Cristiano Ronaldo

Anda pasti sempat berpikir mengapa rambut Ronaldo selalu dalam kondisi cetar membahana ketika di atas lapangan. Ternyata alasannya adalah pemain asal Portugal itu selalu memotong rambut menjelang laga dimainkan.

Ronaldo tetap memotong rambutnya agar tampak fresh dan prima meski dalam laga tandang kemana pun itu. Bahkan minyak rambut yang sering dipakainya pun dikeatahui sangat mahal, yang tak berubah meski sudah menyundul bola atau diguyur keringat.

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut