Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Infografis 5 Fakta Menarik Barcelona Juara Liga Spanyol 2024-2025
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

BARCELONA, iNews.id- Presiden Barcelona, Joan Laporta  menegaskan tidak berminat memulangkan Lionel Messi ke Camp Nou. Sebab, Barcelona ingin membangun tim dengan para pemain muda.

Messi meninggalkan Barcelona bergabung dengan Paris Saint-Germain (PSG). Namun, Messi gagal menunjukan performa impresif untuk membantu PSG menjadi juara Liga Champions 2021/2022 usai dikalahkan Real Madrid.

Messi pun mendapatkan kritikan dari berbagai pihak termasuk pendukung PSG. Melihat hal tersebut La Pulga  -julukan Lionel Messi- disarankan untuk kembali bermain bersama Barcelona, terlebih Xavi Hernandez telah menjadi pelatih.

Namun, Laporta tegas tak akan memulangkan Messi. Sebab, Barcelona sedang membangun ulang tim dengan pemain muda.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut