Mantan Pemain Timnas Indonesia Titus Bonai Disemprot Netizen Gegara Postingan Israel FC
Senin, 11 Maret 2024 - 22:42:00 WIB
Titus Bonai merupakan striker tajam di eranya. Tibo memiliki sembilan caps bersama Timnas Indonesia dengan koleksi enam gol.
Legenda kelahiran Jayapura itu berjasa membawa Timnas Indonesia meraih medali perak SEA Games 2011.
Di level klub, Tibo paling bersinar saat berseragam Persipura Jayapura. Dia membantu klub berjuluk Mutiara Hitam itu juara Indonesia Super League 2011.
Editor: Reynaldi Hermawan