Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga
Advertisement . Scroll to see content

Pengadilan Uni Eropa Nyatakan UEFA dan FIFA Bersalah karena Halangi Wacana Liga Super Eropa

Kamis, 21 Desember 2023 - 21:00:00 WIB
Pengadilan Uni Eropa Nyatakan UEFA dan FIFA Bersalah karena Halangi Wacana Liga Super Eropa
Liga Super Eropa (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

LUXEMBOURG CITY, iNews.id – Pengadilan Uni Eropa (ECJ) menyatakan UEFA dan FIFA bersalah karena menghalangi wacana Liga Super Eropa. Hal ini melemahkan pihak UEFA dan FIFA di hadapan pihak-pihak yang memprakarsai wacana tersebut.

Wacana Liga Super Eropa sudah bergaung sejak beberapa waktu lalu. Rencana tersebut menuai pro dan kontra. Kompetisi tersebut rencananya akan dimainkan oleh 16 tim. 

11 di antaranya adalah klub yang memprakarsai kompetisi berformat liga tersebut. Seluruh tim akan meninggalkan liga domestik asal negara mereka, serta kompetisi-kompetisi di bawah payung UEFA dan FIFA.

Seluruh klub merupakan peserta tetap dari Liga Super Eropa dan tidak akan terdegradasi selama 20 tahun, sementara 5 klub sisanya akan ikut serta sebagai ‘tamu’.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut