Timnas Indonesia Bantai Filipina 3-0, Erick Thohir: Saya Bangga, Ayo Jaga Semangat
Sabtu, 29 April 2023 - 18:45:00 WIB
"Saya bangga tim sepak bola SEA Games kita hari ini menang 3-0 dengan Filipina. Ayo jaga semangat, jaga fokus, jaga mental buat yang terbaik untuk Merah Putih. Cinta-Cinta pada kalian," kata Erick Thohir dalam video, Sabtu (29/4/2023).
Pertandingan kedua Indonesia akan jumpa Myanmar pada Kamis 4 Mei 2023. Duel ini akan kick off pukul 16.00 WIB.
Editor: Ibnu Hariyanto