Kembangkan Teknologi AI dan Robot Humanoid, Midea Kucurkan Investasi Rp115 Triliun
Kamis, 02 Oktober 2025 - 11:07:00 WIB

Didukung sistem AI untuk kontrol kualitas dan keselamatan kerja, pabrik ini mencatat penghematan energi hingga 40,2 persen per unit AC dan pengurangan emisi karbon hingga 68,3 persen.
Untuk memperkuat pasar, mereka menyelenggarakan konferensi dealer regional pertamanya di kawasan Asia Pasifik. Dalam ajang tersebut mereka memperkenalkan lima teknologi terbaru, yaitu Smart Master, AI Ecomaster, Space Master, Residential Air Conditioner, dan Midea Building Technology Solutions.
Editor: Dani M Dahwilani