Smartphone Layar Lipat Xiaomi Gunakan Desain Engsel Mirip Galaxy Z Fold 2
Sabtu, 13 Maret 2021 - 11:57:00 WIB
Alasan lain mengapa model Xiaomi layak dinantikan adalah harga. Xiaomi akan membuat ponsel lipat ini hadir dengan harga yang lebih murah dibanding yang ada di pasaran saat ini.
Editor: Dini Listiyani