Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pria Di Bojonggede Bogor Tewas Terlilit Kawat gegara Tak Pinjamkan Uang
Advertisement . Scroll to see content

Cara Mengembalikan FB yang Di-hack Tanpa Email

Sabtu, 19 Maret 2022 - 13:53:00 WIB
Cara Mengembalikan FB yang Di-hack Tanpa Email
Cara Mengembalikan FB yang Di-hack Tanpa Email (Foto: Unsplash)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Cara mengembalikan FB yang di-hack tanpa email mungkin tidak diketahui semua pengguna di luar sana. Tapi, Anda tidak usah khawatir karena untuk mengembalikannya cenderung mudah. 

Memiliki akun Facebook (FB) yang dihack sangat tidak menyenangkan bagi sejumlah orang. Namun, beberapa hack melangkah lebih jauh dan menghapus akun Anda. Jika ini terjadi lebih dari 30 hari, satu-satu pilihan Anda adalah membuat akun baru, sebagaimana dikutip dari Alphr. 

Namun, jika penghapusan terjadi kurang dari sebulan, Anda masih mempunyai kesempatan menyimpan akun. Bagaimana cara untuk memulihkan akun yang diretas dan dihapus tersebut?

Cara Mengembalikan FB yang Di-hack Tanpa Email

Pulihkan Facebook jika Password Diubah
Skenario yang paling umum, terutama dengan peretas yang tidak berpengalaman, adalah mereka hanya akan mengubah password. Meskipun Anda tidak dapat mengaktifkan kembali akun dengan password lama, Anda masih bisa mendapatkan kembali akun Anda. Inilah cara melakukannya.

1. Buka "browser" di komputer Anda dan navigasikan ke "facebook.com." Jika Anda menggunakan ponsel cerdas atau tablet, luncurkan "aplikasi Facebook".

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut