Cara Daftar Traveloka Eats untuk Merchant dan Driver, Yuk Simak!
• Kunjungi laman resmi pendaftaran untuk driver Traveloka Eats yang tersedia.
• Isi alamat email aktif.
• Lengkapi nama lengkap, tanggal lahir, jenis kelamin sesuai dengan KTP.
• Isi kota domisili, alamat tinggal saat ini, nomor handphone utama, nomor handphone darurat, serta pekerjaan sebelumnya.
• Jika terdaftar sebagai driver di aplikasi online lain, jelaskan dengan jujur.
• Isi tahun kendaraan bermotor yang digunakan dan rekening bank yang dimiliki.
• Pilih lokasi kantor driver pool Traveloka yang berada di dekat tempat tinggal Anda.
• Setelah semua data terisi, klik "Submit".
• Calon driver akan menerima undangan registrasi dari Traveloka melalui WhatsApp/SMS.
• Catatan: Sebelum mendaftar, pastikan semua persyaratan telah terpenuhi untuk menjadi driver Traveloka Eats.
Nah, itulah informasi mengenai cara daftar Traveloka Eats untuk merchant dan driver.
Editor: Komaruddin Bagja