Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jumbo! Tikus Seukuran Kucing dengan Panjang 55 Cm Ditemukan di Inggris
Advertisement . Scroll to see content

Ilmuwan Ciptakan Kacamata VR untuk Tikus Laboratorium

Minggu, 10 Desember 2023 - 14:07:00 WIB
Ilmuwan Ciptakan Kacamata VR untuk Tikus Laboratorium
Sekelompok peneliti menciptakan kacamata virtual reality (VR) khusus untuk tikus laboratorium. (Foto: Gizmodo)
Advertisement . Scroll to see content

Dombeck dan timnya juga menguji apakah kacamata tersebut dapat secara akurat menyimulasikan ancaman alam di atas kepala seperti burung. Ini merupakan sesuatu yang belum mungkin dilakukan di masa lalu.

Untuk melakukan ini, mereka membuat proyeksi cakram gelap yang meluas dan muncul dari atas kacamata. Ketika tikus melihat proyeksi ini, mereka cenderung membeku atau berlari lebih cepat seperti saat mereka berada di alam liar.

Para peneliti berharap mensimulasikan kejadian umum lainnya di alam, seperti skenario di mana tikus mengejar mangsa kecil. Meskipun masih ada beberapa hal yang ingin mereka kerjakan, tim merasa pengaturan mereka dapat menawarkan banyak keuntungan dibandingkan sistem lain yang tersedia saat ini.

"Sistem VR tradisional cukup rumit, harganya mahal, dan besar. Mereka membutuhkan laboratorium besar dengan banyak ruang. kacamata kami berukuran kecil, relatif murah, dan cukup ramah pengguna. Hal ini dapat membuat teknologi VR lebih tersedia untuk laboratorium lain," ujar Dombeck.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut