5 Makanan Sehat Ini Bisa Bikin Mood Stabil
Berikut ini deretan makanan sehat yang bisa membangkitkan mood atau suasana hati sebagaimana dirangkum dari laman Pinkvilla, Okezone.com, Minggu (1/8/2021).
1. Cokelat hitam
Selain rasanya enak, cokelat hitam juga kaya senyawa yang dapat membangkitkan zat kimia pembangkit perasaan enak di otak, menyebarkan kadar endorfin dan serotonin yang terkait dengan suasana hati yang baik.
2. Gandum
Gandum, cocok sebagai menu sarapan. Selain enak, bisa dimakan bersama pisang dan sereal dalam susu. Gandum penguat suasana hati secara instan yang luar biasa dan bisa membuat Anda bersemangat sepanjang hari.
3. Pisang
Pisang memiliki kandungan vitamin B6 yang membantu melepaskan zat kimia dopamin dan serotonin dalam tubuh. Pisang langsung memberi energi, membuat Anda merasa segar dan meningkatkan mood. Pisang juga dapat menjaga kadar gula darah yang membuat mood Anda tetap stabil.
4. Ikan berlemak
Ikan berlemak seperti salmon dan tuna kaya akan asam lemak omega-3 yang penting untuk perkembangan otak, melawan depresi dan meningkatkan perubahan mood Anda.
5. Kacang
Salah satu camilan sehat adalah kacang-kacangan. Manfaat kacang-kacangan dan biji-bijian tertentu dapat menurunkan risiko depresi yang membuat mood meningkat dan membantu perkembangan sel-sel otak.
5 Makanan tersebut dapat diolah menjadi menu makanan kesukaan dan sesuai keinginan, untuk mengolahnya Anda memerlukan peralatan masak, salah satunya pisau. Coba pakai Lock N Lock Color Knife Set mengolah masakan sehat.
Tak perlu khawatir akan harga yang mahal, Anda dapat memiliki secara gratis Lock N Lock Knife Set senilai ratusan ribu rupiah hanya dengan berbelanja produk unggulan di eMSHOP. MSHOP terus melayani seluruh customer di Indonesia dengan kualitas produk yang patut dinanti.
Mengerahkan segenap hati, eMSHOP terus menciptakan produk-produk terjamin kualitasnya dan sudah teruji.
“Kami terus berusaha memberikan yang terbaik dengan menciptakan produk-produk best quality dan sudah teruji. Setiap pembelian produk unggulan kami, Lock N Lock Color Knife Set akan meluncur ke rumah Anda. Syarat dan ketentuan berlaku dari 29-30 September 2021, silahkan hubungi layanan call center kami di 1500887, ujar Vicky Irawan, Deputy Chief Officer eMShop.
Lock N Lock Color Knife Set membantu Anda memotong buah, daging, mengiris sayuran, dan mengupas buah dengan mudah dan cepat. Pisau ini tidak mengandung zat beracun, sehingga aman digunakan. Gagang pisau dilapisi dengan plastik lembut, yang membuatnya mudah dipakai dan tidak licin. Produk terbuat dari stainless steal, sehingga membuatnya lebih tahan lama untuk menciptakan ketajaman tinggi.
Lock N Lock Color Knife Set dapat memudahkan Anda ketika memasak, segera hubungi layanan call center MSHOP di 1500887 untuk pesan produk unggulan dan eMSHOP siap antarkan hadiah Lock N Lock Color Knife Set ke rumah Anda.
Jangan lupa untuk kunjungi www.emshop.id atau download applikasi MSHOP sekarang untuk mendapatkan informasi lainnya. Kesetiaan MSHOP akan selalu mewarnai semangat Anda. Anda dapat melihat penawaran produk dan promo lainnya pada laman @officialrcti, @officialmnctv, @officialgtv dan tentunya di @emshop_officials.
MSHOP dan eMSHOP yang berada di bawah MNC Group ini menjadi penyedia kebutuhan sehari-hari terlengkap dan paling mengikuti tren dan minat masyarakat.
Selain itu juga memiliki keunggulan lain berupa jaminan kualitas produk original dan paket terlengkap dengan harga bersaing. Juga ada diskon pengiriman di seluruh Indonesia serta layanan service 24jam yang dapat dihubungi di 1500887. Ikuti juga MSHOP di media social: Facebook (@emshop.official), Twitter (@emshopofficial), Instagram (emshop_officials), dan Tiktok (@emshop_official).
#emshop #mncecommerce #thebestonlinespecialtystore #lawancovid #freelocknlockcolorknifeset
Editor: Vien Dimyati