Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kronologi Viral Pasutri Curi Uang Pedagang Bakso di Jakbar, Diam-diam Ambil Duit di Laci
Advertisement . Scroll to see content

8 Nama Makanan Indonesia yang Berasal dari Bahasa Asing, Ada yang Jadi Favoritmu?

Minggu, 18 September 2022 - 14:19:00 WIB
8 Nama Makanan Indonesia yang Berasal dari Bahasa Asing, Ada yang Jadi Favoritmu?
Nama makanan Indonesia yang berasal dari bahasa asing, Bakso (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

7.Bakmi

Bakmi merupakan makanan hasil akulturasi Indonesia dan Cina. Nama ‘bakmi’ juga berasal dari bahasa Mandarin.

‘Bak’ memiliki arti daging (babi), sedangkan ‘mi’ yang dibaca ‘myen’ di bahasa asalnya berarti mi. Makanan ini memang merupakan olahan mi dengan tambahan daging.

8.Tahu 

Tahu merupakan makanan rakyat yang sangat digemari di Indonesia. Nama tahu sendiri diambil dari bahasa Mandarin.  Dalam bahasa tersebut, tahu berasal dari kata ‘Tao’ yang memiliki arti kacang kedelai. Sementara itu, kata ‘hu’ berarti dihancurkan menjadi bubur.

Itulah 8 makanan Indonesia yang berasal dari bahasa asing. Jika menilik dari daftar tersebut, nama-nama makanan Indonesia banyak dipengaruhi oleh bahasa Mandarin dan Belanda.

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut