Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : iNews Media Group Gelar Anugerah Penggerak Nusantara 2025, 27 Tokoh-Institusi Raih Penghargaan
Advertisement . Scroll to see content

Daun Kelor Berkhasiat untuk Kesehatan, Angela Tanoesoedibjo: Bisa Jadi Santapan Khas di Restoran

Rabu, 07 Agustus 2024 - 20:42:00 WIB
Daun Kelor Berkhasiat untuk Kesehatan, Angela Tanoesoedibjo: Bisa Jadi Santapan Khas di Restoran
Daun Kelor Berkhasiat untuk Kesehatan, Angela Tanoesoedibjo: Bisa Jadi Santapan Khas di Restoran (Foto: Wiwie)
Advertisement . Scroll to see content

“Karena faktanya, kalau jenis-jenis lainnya, yang tidak bisa kita dapatkan di NTT, akhirnya memang harganya lebih mahal, susah diaksesnya,” ujar Angela. 

Angela yang juga anggota Kabinet Indonesia Maju ini menilai, hal tersebut bisa menjadi salah satu langkah untuk mendorong pariwisata yang berkelanjutan di Indonesia. 

Dia memastikan akan terus mendukung segala bentuk inovasi yang dihadirkan di industri kuliner dan perhotelan di Indonesia demi bisa memajukan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif Tanah Air. 

“Nah kalau kita ingin pariwisata kita ke depannya itu berkelanjutan dan benar-benar bermanfaat bagi masyarakat setempat, dan bagaimana kita bisa mendorong produk-produk yang bisa dihasilkan oleh wilayah tersebut, itu betul-betul dikelola dan kita carikan inovasi yang terbaik, dan betul-betul bisa disajikan di hotel-hotel kita dan restoran kita ke depannya,” tuturnya.

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut