Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok
Advertisement . Scroll to see content

Ide Membuat Jamur Tiram Katsu, Renyah dan Dapat Perkuat Imunitas

Selasa, 21 Desember 2021 - 13:22:00 WIB
Ide Membuat Jamur Tiram Katsu, Renyah dan Dapat Perkuat Imunitas
Mencicipi jamur katsu (Foto: Instagram@yzmalicious)
Advertisement . Scroll to see content

Bahan:

250 gram jamur tiram tanpa batang
1 sdm maizena
5 sdm terigu serbaguna
1/2 sdt garam
1 1/2 sdt kaldu jamur
1/2 sdt lada bubuk

Bahan pelapis:

Tepung roti secukupnya

Cara Membuat:

1. Rajang jamur. Seduh dengan air panas. Setelah layu, tiriskan.
2. Jamur jangan diperas. Biarkan agak basah.
3. Tambahkan bahan lain. Aduk merata.
Ambil secukupnya adonan, lalu pipihkan sambil dibalur dengan tepung roti.
Diamkan di kulkas selama 20 menit agar teksturnya lebih kokoh.
4. Goreng sampai golden brown di minyak agak banyak, gunakan api kecil. Angkat, tiriskan lalu potong-potong. Sajikan.

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut