Lezatnya Tongseng Kambing Pedas, Cara Membuatnya Praktis
Sabtu, 25 Januari 2020 - 19:18:00 WIB
Bumbu :
3 siung bawang puih, geprek
8 siung bawang merah, iris tipis
Cabai merah, iris serong
Cabai hijau, iris serong
Gula, garam, merica, kaldu jamur secukupnya
2-3 sdm kecap manis
Cara Membuat :
1. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga garing, lalu masukkan potongan sate sambil, masak hingga harum.
2. Masukkan kuah gulai jika terlalu kental bisa ditambahkan sedikit air, masukkan rajangan cabai lalu bumbui dengan gula, garam, merica, kaldu jamur dan kecap manis, koreksi rasa.
3. Terakhir masukkan kol, tomat dan daun bawang, masak sebentar lalu angkat dan sajikan.
Editor: Vien Dimyati