Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!
Advertisement . Scroll to see content

Mengenal White Alba Truffle, Jamur Langka dari Italia yang Harganya Fantastis

Kamis, 25 November 2021 - 20:27:00 WIB
Mengenal White Alba Truffle, Jamur Langka dari Italia yang Harganya Fantastis
Mengenal jamur langka dari Italia (Foto: Eataly)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Sudah menjadi hal umum jika jamur truffle terkenal paling mahal dan langka. Biasanya, jamur ini diolah dengan makanan mewah.

Italia tidak hanya terkenal dengan kuliner Pizza saja, namun bagi para pencinta makanan mewah tentu tidak asing dengan keberadaan White Alba Truffle, jamur langka yang konon hanya tumbuh setahun sekali itu. 

Selain jarang, kelezatan jamur ini membuat hidangan tersebut memiliki harga yang mencapai 4500 euro atau Rp72 juta per kilogram. Itu artinya secara tidak langsung harga White Alba Truffle setara dengan 1 mobil bekas.

Penasaran dengan kuliner yang satu ini? Berikut MNC Portal Indonesia sajikan ulasan mengenai White Alba Truffle. Dirangkum Kamis (25/11/2021).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut