JAKARTA, iNews.id - Ada banyak resep kulit risol enak dan anti-sobek yang bisa dibuat kapan saja. Risol merupakan salah satu gorengan yang digemari banyak orang.
Camilan sederhana ini terbuat dari bahan utama tepung terigu yang dibuat menjadi kulit untuk pembungkus. Kemudian, diisi dengan bihun dan sayuran berupa wortel.
Setelah bahan selesai diolah, kemudian tinggal digoreng hingga kekuningan dan disantap dengan saus sambal atau saus kacang.
Selain memiliki isian bihun dan wortel, Anda juga bisa berkreasi dengan isian lainnya. Salah satunya, mayones, beef, keju, sosis, dan masih banyak lagi. Anda bisa menyesuaikan selera.
Cara membuat kulit risol sangat mudah. Bahan utama yang dibutuhkan hanya tepung terigu, susu, dan garam. Ingin tahu cara membuat yang lebih lengkap? Berikut ulasan resep kulit risol enak dan anti-sobek, dirangkum melalui berbagai Instagram pada Rabu (9/3/2022).
Editor : Vien Dimyati
Follow Berita iNews di Google News