Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok
Advertisement . Scroll to see content

Unik, Kue Putu Bungkus Daun Pisang Terasa Lebih Legit dan Wangi

Jumat, 28 September 2018 - 17:06:00 WIB
Unik, Kue Putu Bungkus Daun Pisang Terasa Lebih Legit dan Wangi
Kue putu bungkus daun pisang (Foto: Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Kue Putu, camilan yang satu ini memiliki rasa gurih dan manis. Semua orang menyukai kue yang terkenal dengan suara peluit ini.

Kuliner tradisional khas Indonesia ini terbuat dari butiran kasar tepung beras yang berisi gula Jawa, kemudian ditabur parutan kelapa. Bentuknya juga mirip dengan tabung.

Namun, jika tertarik ingin menikmati kue putu yang berbeda dari biasanya, cobalah membuat kue putu bungkus daun pisang. Rasanya sama, hanya saja aroma daun pisangnya akan lebih terasa.

Untuk membuatnya juga tidak sulit, Anda dapat mengolah sendiri di rumah. Bahan-bahan yang dibutuhkan juga tidak mudah didapat, seperti tepung beras, kelapa parut, gula merah dan lainnya.

Ingin tahu resep lengkap membuat kue putu bungkus daun pisang? Yuk intip resepnya melalui Instagram @dapur_lindawaty, dikutip Jumat (28/9/2018).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut