Badan Otorita IKN Lakukan Pendampingan untuk Kembangkan UMKM Lokal

Antara
Badan Otorita IKN melakukan pendampingan bagi pelaku UMKM. (Foto: dok iNews)

"Kegiatan hari ini di samping untuk pendampingan IKM/UKM yang sudah ada, juga kita akan melakukan sertifikasi halal, dan kita juga punya cita-cita membuka halal center di IKN,” ujar Alimuddin.

Dia mengungkapkan, Badan Otorita IKN akan menyiapkan tempat bagi pelaku usaha lokal untuk menjual produk-produknya di IKN.

“Kita berharap ketika ini nanti sudah selesai semua, kita ada sebuah tempat rest area, ibu-ibu sekalian kita siapkan tempatnya dan undang penonton supaya ramai,” ungkap Alimuddin.

Sementara Kepala Badan Otorita IKN, Bambang Susantono, menyampaikan pihaknya bertekad untuk terus mendorong tumbuhnya usaha mikro kecil menengah di IKN.

"Saya menganggap (UMKM) ini soko guru atau tiang utama  ekonomi Nusantara ke depan," ujar Bambang. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
3 tahun lalu

Kementerian PUPR Optimistis Pusat Pemerintahan IKN Nusantara Diresmikan Tahun 2024

Bisnis
3 tahun lalu

3 Mal Akan Dibangun di IKN Nusantara

Bisnis
2 hari lalu

Kisah Pemilik Usaha Kue Rumahan Berhasil Naik Kelas berkat Link UMKM BRI

Bisnis
4 hari lalu

Didukung LinkUMKM BRI, Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan lewat Penerapan Zero Waste

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal