BPKB Akui Indonesia Belum Punya Data Komprehensif Perusahaan Sawit

Suparjo Ramalan
BPKB akui Indonesia belum punya data komprehensif perusahaan sawit

JAKARTA, iNews.id - Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Muhammad Yusuf Ateh mengatakan, masalah perusahaan kelapa sawit di Indonesia masuk kategori masalah besar. BPKP mengaku Indonesia belum memiliki data komprehensif perusahaan kelapa sawit di dalam negeri. 

"Jangan-jangan ada yang enggak punya izin, jangan-jangan ada yang enggak terdaftar, itu masalah tersendiri dan besar sekali. Jadi kita secara komprehensif (pengumpulan data) sehingga kita punya peta secara keseluruhan," kata Ateh dalam konferensi pers, Selasa (14/6/2022). 

Meski begitu, dia mengakui belum memiliki data komprehensif terkait dengan persoalan perusahaan kelapa sawit. Pengakuan ini setelah pemerintah meminta BPKP melakukan audit atau investigasi terhadap sejumlah perusahaan yang dinilai tidak  menaati kebijakan pemerintah.

Perusahaan yang akan diaudit adalah perusahaan yang tidak mendukung kebijakan pemerintah terkait pengendalian harga minyak goreng. 

"Ini bukan masalah kita memeriksa perusahaan kelapa sawit, tapi kita memeriksa penggunaan izin kita secara keseluruhan," ujarnya. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Hukum Sesat, Ekonomi Rusak

All Sport
5 hari lalu

Kemenpora Libatkan BPKP, Erick Thohir Bongkar Total Aturan Olahraga dan Pemuda

Internasional
1 bulan lalu

Horor! Pekerja Kebun Jatuh ke Mesin Penggilingan Kelapa Sawit 

Nasional
3 bulan lalu

Tom Lembong Laporkan Auditor BPKP yang Klaim Ada Kerugian Negara di Kasus Impor Gula

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal