Dendy Kurniawan Jadi Dirut, Anak Buah Luhut Jabat Komut Pelita Air

azhfar muhammad
Dendy Kurniawan jadi dirut, anak buah Luhut jabat komut Pelita Air. (Foto: Istimewa)

Dengan bergabungnya Dendy Kurniawan, saat ini susunan direksi PT Pelita Air Service menjadi:

  • Dendy Kurniawan selaku Direktur Utama 
  • Muhammad S. Fauzani selaku Direktur Keuangan dan Umum
  • Affan Hidayat selaku Direktur Produksi 

Pada kesempatan yang sama, PT Pertamina (Persero) selaku induk perusahaan PT Pelita Air Service, juga menetapkan susunan Dewan Komisaris, sebagai berikut:

  • Rachmat Kaimuddin sebagai Komisaris Utama
  • Michael F. Umbas sebagai Komisaris
  • Marsma Mohammad Tony Harjono sebagai Komisaris

Adapun Rachmat Kaimuddin saat ini menjabat sebagai penasihat di bidang teknologi Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi, yang dipimpin Luhut Binsar Pandjaitan. 

Sementara itu, Dirut PT Pelita Air Service Dendy Kurniawan optimistis dapat mewujudkan cita-cita pemegang saham untuk menjadikan PT Pelita Air Service menjadi andalan industri penerbangan Indonesia yang lebih baik.

“Dengan kerja keras, solid teamwork, dan selalu positif thinking serta dukungan yang kuat dari stakeholders, kami dapat yang mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia melalui penyediaan transportasi udara yang menyeluruh,” ucap Dendy. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
22 hari lalu

Pelita Air Gratiskan Biaya Layanan Kargo ke Daerah Bencana Banjir Sumatra hingga 20 Desember

Nasional
1 bulan lalu

Dirut Diganti, KAI Commuter: Tak Ada Kaitan dengan Tumbler Hilang

Nasional
2 bulan lalu

Breaking News: Dirut Bank BJB Yusuf Saadudin Meninggal Dunia

Bisnis
3 bulan lalu

Profil Glenny Kairupan Dirut Baru Garuda Indonesia, Ternyata Pernah Jadi Komandan di Timor Timur!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal