Duh, Google Pecat Ratusan Karyawan gegara AI

Puti Aini Yasmin
perusahaan google PHK ratusan karyawan (ist)

JAKARTA, iNews.id - Perusahaan raksasa Google memberhentikan ratusan karyawan di tim penjualan iklan milik Alphabet. Hal itu dilakukan pada Selasa (16/1/2024) waktu setempat.

Melansir Reuters pada Rabu (17/1/2024), langkah ini menjadi tanda bahwa PHK akan terus berlanjut di tahun ini. Hal itu dikarenakan perusahaan menerapkan sistem perangkat lunak berbasis kecerdasan intelijen atau AI untuk meringankan beban kerja.

Minggu lalu, Google juga telah mengatakan akan memberhentikan beberapa karyawan di unit Voice Assistant yang bertanggung jawab atas Pixel, Next dan Fitbit, serta tim augmented reality-nya.

Sebagai informasi, Google baru saja meluncurkan model AI Gemini untuk mengejar ketertinggalan dalam perlombaan AI dari MIcrosoft.pada bulan lalu.

Amazon juga mengatakan akan memberhentikan beberapa ratus karyawan dioperasi streaming dan studionya serta 500 pekerja di platform streaming videonya, Twitch.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
21 jam lalu

Kemnaker Rayu Manajemen Ban Michelin Batalkan PHK

Nasional
4 hari lalu

Dasco Sidak ke Pabrik Michelin di Bekasi, Pastikan Proses PHK Dihentikan Sementara

Mobil
5 hari lalu

Permintaan Mobil Listrik di Dunia Melambat, Produsen Lakukan PHK 

Internet
9 hari lalu

Tingkatkan Keamanan, Google Beri Peringatan Bahaya Kunjungi Situs Tanpa Koneksi HTTPS

Nasional
10 hari lalu

Program Magang Berbayar Batch 2 Segera Dibuka, Kuota 80.000 untuk Fresh Graduate!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal