Gara-Gara Corona, Airbus dan Boeing Kompak Tak Bagi-Bagi Dividen

Rahmat Fiansyah
Pesawat Boeing 787 Dreamliner. (Foto: AFP)

Sementara pabrikan pesawat AS, Boeing sebelumnya telah melakukan hal serupa dengan menahan dividen sekaligus pembelian saham (buyback). Langkah itu diambil untuk mengamankan kas di tengah wabah Covid-19.

Boeing yang menebar dividen 4,6 miliar dolar AS pada tahun lalu memutuskan untuk tidak membagikan dividen tahun ini. Perusahaan itu membutuhkan likuditas sedikitnya 60 miliar dolar AS untuk bertahan.

"Boeing akan menggunakan semua sumber daya yang ada untuk menjaga operasional, mendukung tenaga kerja dan pelanggan, serta rantai pasok demi melewati krisis Covid-19 dan rencana jangka panjang perusahaan," kata David Calhoun, CEO Boeing.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

KPK Gelar Audiensi dengan Garuda Indonesia, Ingatkan Risiko Korupsi Pengadaan Pesawat Baru

Nasional
2 bulan lalu

Helikopter Eastindo Air Hilang Kontak di Tanah Bumbu, Pencarian Dikerahkan Melalui Udara dan Darat

Internasional
2 bulan lalu

Trump Ancam Blokir Suku Cadang Boeing ke China: Pesawat Mereka Tak akan Bisa Terbang!

Internasional
3 bulan lalu

4 Pramugari Gugat Boeing gara-gara Panel Pintu Pesawat 737 Max 9 Meledak 

Bisnis
4 bulan lalu

Airlangga soal Garuda Indonesia Borong 50 Pesawat Boeing: Baru DP

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal