Istana Sebut Prabowo bakal Teken Keppres Pemindahan Ibu Kota ke IKN

Raka Dwi Novianto
Istana sebut Presiden Terpilih Prabowo Subianto akan meneken Keppres IKN (foto: MPI)

"Seperti yang sudah disampaikan bapak presiden, IKN itu kan membangun sebuah ekosistem, tidak hanya sekadar membangun gedung pemerintahan, tetapi ekosistem yang mendukung bagaimana pengelolaan pemerintahan agar terus berjalan," ujarnya.

Sebelumnya, Presiden Jokowi mengungkapkan bahwa Presiden terpilih, Prabowo Subianto seharusnya menandatangani Keppres terkait dengan pemindahan status Ibu Kota dari Jakarta ke IKN. Hal itu ia sampaikan usai menghadiri kegiatan Nusantara TNI Fun Run 2024 di Ibu Kota Nusantara (IKN), Minggu (6/10/2024).

“Ya mestinya gitu, Presiden yang baru (yang meneken Keppres), Pak Prabowo,” kata Jokowi kepada wartawan.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Otorita IKN Teken 6 Kontrak Proyek Tahap II, Pembangunan Jalan hingga Gedung DPR

Nasional
20 jam lalu

Kata Istana soal Rencana Redenominasi Rupiah Rp1.000 Jadi Rp1

Nasional
2 hari lalu

Prabowo Umumkan 10 Nama Pahlawan Nasional Besok, Termasuk Soeharto

Nasional
6 hari lalu

Menhaj Sebut Biaya Haji 2026 Tinggal Tunggu Keppres

Buletin
7 hari lalu

Ignasius Jonan Dipanggil Prabowo ke Istana, Bahas Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal