Mentan Beberkan Strategi untuk Wujudkan Swasembada Gula

Atikah Umiyani
Menteri Pertanian Amran Sulaiman membeberkan strategi untuk mewujudukan swasembada gula. (Foto: Dok. Kementan)

JAKARTA, iNews.id - Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman membeberkan strategi untuk mewujudukan swasembada gula. Hal ini disampaikan setelah dirinya mengikuti rapat terbatas dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) beserta menteri Kabinet Indonesia Maju yang membahas terkait industri gula. 

"Kita siapkah lahan kurang lebih 1 juta hektare, nanti kita peruntukkan bagi investor dalam dan luar negeri yang berminat untuk membangun pabrik gula di Indonesia, rencananya di Papua," ujar Amran di Istana Negara, Jakarta, Selasa (12/12/2023). 

Amran menambahkan, saat ini sudah ada beberapa investor yang memang berminat untuk membangun pabrik gua di Papua, sehingga ke depannya Indonesia bisa swasembada gula.

"Dan juga manakala swasembada gula sudah tercapai bahkan ekspor, mungkin kita membuat ethanol, sinergi dengan Pertamina. Itu InsyaAllah dalam waktu dekat kita memulai untuk menanam bibit tebu di Papua," tuturnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

240 Investor Minati Proyek Sampah Jadi Energi, Tender Dimulai Pekan Depan  

Nasional
1 hari lalu

Prabowo Ingatkan Dukung Investasi Asing di RI: Jangan Ada yang Ganggu!

Mobil
2 hari lalu

Soal Mobil Apa Bisa Tenggak BBM Etanol 10 Persen? Begini Kata Jaecoo

Nasional
2 hari lalu

Dirut BEI Sebut IHSG Cetak Rekor Tertinggi 6 Kali sejak Purbaya Jadi Menkeu

Nasional
2 hari lalu

Mentan Gencarkan Operasi Pasar hingga Harga Beras di Bawah HET

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal