Penyederhanaan Golongan Listrik, PLN Perlu Belajar dari Gojek

Isna Rifka Sri Rahayu
Ilustrasi (Foto: iNews.id/Yudistiro Pranoto)

Dia menyarankan Direksi PLN belajar dari manajemen Gojek dan Grab. Menurut dia, di era teknologi yang sangat berkembang pesat, Grab dan Gojek cukup membuat sistem kendali yang baik dan proses bisnisnya menjadi sangat efisien.

Pada akhirnya konsumen dan semuanya mendapatkan keuntungan dengan biaya  yang semakin murah. "Apabila BUMN tidak mengubah paradigma proses bisnisnya , tunggulah hanya proses waktu akan menggilasnya," ujarnya kepada iNews.id, Senin (13/11/2017).

Sebagai informasi, PLN berencana untuk menyederhanakan golongan pelanggan listrik nonsubsidi untuk golongan 900 VA Rumah Tangga Mampu (RTM), 1.300 VA, 2.200 VA, dan 3.300 VA ditambah dayanya menjadi 4.400 VA. Kemudian golongan 4.400 VA samapi 12.600 VA menjadi 13.000 VA. Rencana penyederhanaan ini tidak berlaku untuk penerima subsidi seperti golongan 450 VA dan 900 VA.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Bahlil Respons Putusan MK, Sebut Polisi dan Jaksa Bantu Perkuat Kinerja ESDM

Nasional
4 hari lalu

Dirut PLN Beri Bocoran Rencana Elektrifikasi KA Feeder dan Lokal di Pulau Jawa

Nasional
4 hari lalu

Kilang Terbesar RI di Balikpapan Segera Beroperasi, Penuhi 25% Kebutuhan BBM Nasional

Keuangan
5 hari lalu

Daftar Tarif PLN 17–23 November 2025: Ternyata Rumah Tangga Bisa Hemat Puluhan Ribu!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal