PLN Raih 5 Penghargaan Tertinggi se-Asia Pasifik

Anggie Ariesta
PLN raih 5 penghargaan tertinggi se-Asia Pasifik. Foto: PLN

Darmawan menambahkan, PLN terus memberikan layanan terbaik bagi pelanggannya. Perkembangan teknologi yang ada serta dinamika warganet di sosial media juga turut diperhatikan sehingga layanan PLN 123 kini berkembang dan kian terintegrasi. 

PLN juga terus mengembangkan layanan dalam genggaman untuk pelanggan lewat New PLN Mobile, aplikasi yang dengan mudah menghubungkan pelanggan dengan perusahaan di ponsel mereka. 

Transformasi bisnis juga telah dilakukan dengan meningkatkan pelayanan kelistrikan pelanggan melalui Pelayanan Teknik (Yantek) Optimalization. PLN menyinergikan aplikasi New PLN Mobile dengan sistem Virtual Command Centre (VCC) di internal PLN sehingga pengaduan bisa termonitor. 

“Kita optimistis, manajemen pelanggan PLN akan semakin lebih baik di era digital ini. Seluruh insan PLN siap mendukung kebutuhan pelanggan melalui contact center yang kian terintegrasi,” tuturnya.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Wakapolri Komjen Dedi Prasetyo Raih Penghargaan Kepemimpinan Publik dari Unbraw

Nasional
3 hari lalu

FH Universitas Brawijaya Gelar Sapa Alumni, Beri Penghargaan ke Aktivis HAM Munir 

Bisnis
4 hari lalu

CTO MNC Digital Indonesia Raih Penghargaan The Most Intelligent CIO 2025 dari iCIO Community

Nasional
5 hari lalu

PP Muhammadiyah dan PBNU Dukung Usulan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional

Nasional
7 hari lalu

PWI Luncurkan 4 Penghargaan Bergengsi Sambut Hari Pers Nasional 2026, Ini Daftarnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal