Prancis kembali Bidik Investasi di RI, Minati Sektor Pertanian hingga AI

Tangguh Yudha
Mendag Prancis Laurent Saint-Martin mengungkapkan minat investasi di sektor pertanian hingga AI (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Prancis berencana meningkatkan investasinya di Indonesia. Menteri Perdagangan Luar Negeri Prancis, Laurent Saint-Martin mengatakan, pihaknya berminat investasi di sektor pertanian hingga artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan.

"Pada kunjungan ini Prancis juga menyoroti sektor lainnya, yakni pertanian serta bidang teknologi manufaktur, saya pikir kami dapat membawa pengetahuan dan berbagi dengan Indonesia. Selain itu juga, kami tertarik untuk investasi di sektor kecerdasan buatan," kata Saint-Martin, dikutip Kamis (10/4/2025).

Prancis ingin berinvestasi lebih banyak dengan perusahaan baru di Indonesia sembari meningkatkan yang sudah berjalan.

Saint-Martin menegaskan, hubungan bilateral Indonesia dan Prancis dalam kondisi yang sangat baik dan semakin hari kian terjalin erat.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
1 hari lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Nasional
1 hari lalu

Awas! Manipulasi Foto Asusila Lewat Grok AI Bisa Dipidana 

Nasional
2 hari lalu

Prabowo Bangga RI Capai Swasembada Pangan: Kita Berdiri di Atas Kaki Sendiri

Buletin
2 hari lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal