Tarik Minat Penumpang, Maskapai di China Luncurkan Promo Terbang Sepuasnya

Djairan
Maskapai penerbangan di China meluncurkan promosi menarik untuk para penumpang baru-baru ini. (Foto: AFP)

“Paket-paket ini dapat digunakan di pasar domestik, sepertinya tidak disarankan untuk rute ke luar negeri," ujar analis transportasi di BOCOM International Luya You.

Industri penerbangan global sangat memperhatikan China sebagai percontohan untuk tren pemulihan perjalanan udara. Karena Negeri Tirai Bambu itu yang pertama membuka kembali ekonominya setelah berhasil mengendalikan pandemi Covid-19.

Bukan hanya maskapai penerbangan saja, perusahaan perhotelan Marriott Group di China juga akan meluncurkan promo serupa pada Agustus nanti. Promo ini, yaitu penawaran untuk makan sarapan prasmanan sepuasnya selama satu bulan di salah satu dari 146 hotel di sana dengan biaya 588 yuan. 

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Pemerintah akan Kirim Tim ke China Bahas Utang Whoosh, Purbaya Diajak

Internasional
1 hari lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
2 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Sains
2 hari lalu

Tragis! 3 Astronaut China Terlantar di Luar Angkasa gegara Tabrak Puing Antariksa

Internasional
3 hari lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal