Menko Airlangga: Investor dan Otoritas Bursa Jadi Bagian Penting dalam Proses Pemulihan Ekonomi

Jeanny Aipassa
Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto, menyampaikan keynote speech di acara Economic Outlook Festival 2022 dengan tema “Roadmap Penanganan Covid-19, Ubah Pandemi Jadi Endemi, Ekonomi Tumbuh”, yang diselenggarakan IDX Channel, Rabu (15/12/2021).

Melalui Sovereign Wealth Fund yakni Lembaga Pengelola Investasi/ Indonesia Invesment Authority (INA), Pemerintah akan terus berupaya memenuhi
berbagai kebutuhan pembiayaan untuk mengakselerasi pembangunan dan pemulihan ekonomi nasional.

Terkini, pemerintah juga telah berhasil mendapatkan 5 komitmen maupun peluang investasi dengan investor-investor dari Persatuan Emirat Arab (PEA/UAE) dengan estimasi nilai investasi 9,05 miliar dolar AS di berbagai sektor strategis seperti infrastruktur digital, pelabuhan, energi, dan jalan tol.

Sejalan dengan itu semua, Pemerintah terus memonitor sejumlah tantangan dan risiko seperti inflasi, disrupsi supply chain, krisis Evergrande di Tiongkok, serta risiko yang mempengaruhi capital flow Indonesia seperti tapering off The FED dan potensi kenaikan suku bunga acuan AS. Kondisi tersebut perlu diwaspadai agar tidak menganggu momentum pemulihan ekonomi ke depan. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

IHSG Tembus Rekor di 9.000, Purbaya: Naik Terus!

Nasional
6 hari lalu

IHSG Cetak Rekor Tertinggi Baru! Sentuh Level 9.000 Pagi Ini

Bisnis
12 hari lalu

Promo Awal Tahun, MNC Sekuritas Ajak Investor Baru Raih Cashback untuk Transaksi hingga Rp1 Miliar

Nasional
19 hari lalu

Menko Airlangga Bertemu Gubernur Aceh Mualem, Bahas Penghapusan Bunga Debitur KUR Terdampak Bencana 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal