Siap-Siap, Besok Ada Pemeriksaan Surat Rapid Antigen di Jalan Tol hingga Terminal

Giri Hartomo
Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi. (Foto: iNews.id)

Menurut Budi Setiyadi, tes acak ini akan dilakukan mulai besok. Saat ini, pihaknya bersama dengan kepolisian sedang melakukan persiapan untuk pelaksanaannya. "Besok kita mulai, hari ini sedang mengkondisikan dengan daerah dan teknis pelaksanaannya," ucapnya.

Petunjuk pelaksanaan perjalanan orang dengan transportasi darat selama masa natal dan tahun baru 2021 dalam masa pandemi virus corona diberlakukan pada 19 Desember 2020. Aturan ini berlaku hingga 8 Januari 2021. 

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Megapolitan
9 hari lalu

Jangan Khawatir Tiba Tengah Malam, Terminal Kampung Rambutan Sediakan Bus Amari

Nasional
10 hari lalu

2,3 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek usai Libur Nataru

Megapolitan
10 hari lalu

Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari 2026, Ini Rinciannya!

Nasional
21 hari lalu

Tol Prosiwangi Segmen Gending–Paiton Dibuka Gratis selama Libur Nataru, Ini Jadwalnya!   

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal