Tingkatkan Kualitas SDM, Pemerintah Rancang Roadmap Vokasi

Rully Ramli
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution. (Foto: Kemenko Perekonomian)

Kemudian, perlu dipikirkan bagaimana merombak struktur belajarnya, yaitu mengatur porsi belajar teori di kelas dan praktik di lapangan. Darmin menekankan, jangan terlalu banyak kurikulum yang normatif dan adaptif, melainkan teknis yang produktif.

Selain itu, Darmin mengajak sektor industri untuk berperan aktif membantu program ini. Untuk itu, pemerintah akan membayar perusahaan yang membantu keberlangsungan pendidikan vokasi, dalam bentuk keringanan pajak.

"Untuk setiap Rp1.000 yang dipakai mereka (murid vokasi), untuk guru, alat untuk praktik, pemerintah akan ganti Rp2.000, tapi bentuknya bukan cash, tapi hitungan di pajaknya," kata Darmin.

Adapun perwakilan daerah yang hadir adalah Bupati Lampung Barat Parosil Mabsus, Gubernur Jawa Timur Soekarwo, Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun, Wakil Gubenur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum, Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen, Wakil Gubernur Kalimantan Timur Hadi Mulyadi, Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman, Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Utara R Sabrina, dan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Bali Tia Kusuma R.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Mobil
23 hari lalu

VinFast Janji Tambah Investasi Rp16,6 Triliun, Begini Respons Pemerintah

Nasional
2 bulan lalu

MNC University-Disdik DKI Teken Kerja Sama Penguatan Pendidikan Vokasi di Gebyar Expo SMK 2025 

Nasional
3 bulan lalu

Angkatan Kerja RI Didominasi Lulusan SD, Pendidikan Vokasi Jadi Prioritas 

Nasional
3 bulan lalu

Instruktur Berkualitas, Peserta Didik Naik Kelas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal