Perankan Karakter Antagonis di Ratu Di Hatiku, Alessia Cestaro: Habis Akting Aku Minta Maaf

Selvianus Kopong Basar
Cerita Alessia Cestaro bintangi karakter antagonis di sinetron Ratu Di Hatiku. (Foto: MPI/Selvianus Kopong Basar)

Kendati demikian, istri Ahmad Affandy ini akhirnya bisa bernapas lega. Sebab, pemeran-pemeran cilik seperti Makayla Rose dan Shafira K Dolye, sudah sangat mengerti. 

Selain itu, Alessia juga langsung meminta maaf kepada para pemain cilik  setelah selesai akting. "Kadang habis akting, aku minta maaf sama anak-anak. Mereka bilang enggak apa-apa kok bu, jadi mereka kaya mengerti," katanya.

Selain Alessia Cestaro, sinetron Ratu Di Hatiku ini diperankan oleh Makayla Rose, Shafira K Doyle, Metta Permadi, Teuku Mirza, Teuku Tezi serta beberapa artis lainnya.

Sinetron Ratu di Hatiku bergenre drama keluarga ini disutradarai Erlanda Gunawan dan penulis skenario Aviv Elham. Alur ceritanya mengisahkan tentang Ratu (Shafira K. Doyle) dan Dewi (Makayla Rose) yang lahir dari ibu berbeda dan bapak yang sama.

Sinetron Ratu Di Hatiku tayang di RCTI setiap hari, mulai dari Senin - Minggu Pukul 15. 30 WIB. Sinetron ini dibalut cerita menarik dan drama, sehingga sangat cocok bagi pecinta sinetron Tanah Air.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
2 bulan lalu

Marcel Chandrawinata Ungkap Tantangan di Sinetron Mencintai Ipar Sendiri, Perankan 2 Karakter Berbeda

Film
2 bulan lalu

Serunya Nonton Bareng Sinetron Mencintai Ipar Sendiri, Penggemar dan Pemain Ikut Histeris!

Film
2 bulan lalu

Hebat! Film MNC Pictures Petualangan Anak Penangkap Hantu Menang Anugerah LSF 2025

Film
4 bulan lalu

Serial Catatan Hati Seorang Istri Vision+ Angkat Drama Keluarga, Siap Mengaduk Emosi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal