Sinopsis Maggie, Film Horor Mencekam Dibintangi Arnold Schwarzenegger

Siska Permata Sari
Maggie, film horror Hollywood yang diperankan oleh Arnold Schwarzenegger. (Foto: iMdb)

JAKARTA, iNews.id - Banyak cara untuk merayakan Halloween di rumah saja. Misalnya saja dengan menonton film-film horor mencekam zaman dulu, baik sendirian, bersama pasangan, ataupun keluarga di rumah.

Salah satu film yang dapat disaksikan adalah Maggie. Ini merupakan sebuah film drama horor Amerika Serikat pada 2015 garapan Henry Hobson. 

Film Maggie merupakan salah satu film horor yang dibintangi Arnold Schwarzenegger. Seperti kita tahu, Arnold Schwarzenegger terkenal dengan film-film aksi, laga dan fantasi. Sebut saja Conan The Barbarian, The Terminator, dan Batman And Robin.

Di film Maggie, Arnold Schwarzenegger beradu dengan sejumlah aktor dan aktris Hollywood ternama. Mulai dari Abigail Breslin and Joely Richardson. Abigail Breslin, seperti kita tahu adalah bintang film Zombieland pada 2009.

Sinopsis Maggie
Maggie merupakan drama horor yang mengangkat tentang hantu zombie. Sinopsis Maggie menceritakan tentang Wade (Arnold Schwarzenegger) yang mengambil langkah ekstrem untuk melindungi putrinya, Maggie (Abigail Breslin).

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
4 hari lalu

Uji Nyali di Malam Tahun Baru! RCTI Hadirkan 2 Film Horor Box Office Indonesia

Film
7 hari lalu

Amanda Manopo dan Randy Martin Main Film Horor Dusun Mayit, Alami Kejadian Mengerikan?

Film
22 hari lalu

Perdana Main Film Horor, Hamish Daud Nagih 

Film
2 bulan lalu

Sinopsis dan Link Nonton Film Horor Rumah Iblis, Eksklusif di VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal