3 Cara Hidup Lebih Sehat dan Ramah Lingkungan di 2020, Coba Kurangi Daging Merah

Siska Permata Sari
Kurangi konsumsi daging merah agar hidup lebih sehat. (Foto: Foodnavigator)

2. Mengurangi daging merah

Sumber umum daging merah seperti sapi dan sapi jantan menghasilkan sejumlah besar gas yang mengubah iklim seperti metana. Ini adalah alasan untuk mengurangi konsumsi daging merah. Selain itu, mengurangi konsumsi daging merah juga berkontribusi pada penurunan tekanan darah, memperkecil risiko diabetes, memperkecil risiko kanker, hingga gangguan jantung.

3. Menerapkan gaya hidup green living

Menerapkan gaya hidup green living adalah mencoba untuk mengurangi penggunaan sumber daya alam dan harta pribadi yang dilakukan oleh pribadi maupun masyarakat. Pelaku gaya hidup hidup ini sering mencoba untuk mengurangi jejak karbon yang mereka hasilkan dengan mengubah moda transportasi, konsumsi energi, dan konsumsi makanan.

Mulai dari beralih ke transportasi umum, mengonsumsi lebih sedikit daging merah dan berganti ke sayur-sayuran hijau yang lebih sehat, serta mengurangi penggunaan plastik di kesehariannya.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

BPOM Raih Status WHO Listed Authority, Kini Sejajar dengan Regulator AS dan Inggris

Health
4 hari lalu

Jangan Anggap Remeh Olahraga, Ini 5 Dampak Buruk Jika Tubuh Jarang Bergerak

Health
4 hari lalu

Super Flu Subclade K Mulai Menyerang Jakarta? Ini Faktanya!

Seleb
4 hari lalu

Sedih, Penyakit Diding Boneng Kambuh setelah Rumah Roboh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal