Alasan Tidur saat Lapar Tidak Baik untuk Kesehatan

Febrines Stefanif
Saat seseorang memaksakan tidur untuk menghilangkan rasa lapar, rasa lapar tidak akan hilang. (Foto: Proprofs)

Dia menuturkan kondisi tersebut juga kerap terjadi pada dirinya yang sering menerima banyak pasien hingga harus menunda waktu makan "Tapi dengan kayak gitu, saya berusaha untuk paling tidak punya satu snack, makanan atau minuman yang bisa dijadiin sumber energi ketika enggak sempat makan siang. Setidaknya dengan menyiapkan snack saya punya cadangan energi," ujarnya

Juwalita menegaskan, untuk itu saat lapar harus tetap makan, bukan menahannya sampai rasa lapar itu hilang. Minimal memanipulasi otak dengan minun air putih.

"Yang membuat sensasi kenyang itu ada banyak hal. Mulai dari ketika kita mengunyah, otak itu mulai dapetin pose bahwa kita sedang proses makan kemudian kenyang. Lalu, gula darah naik itu bisa menimbulkan impulse rasa kenyang. Jadi yang pertama dilakukan pas lapar minum air putih dulu terus beli makanan," katanya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Health
5 bulan lalu

Langkah Ampuh Diet Tanpa Tersiksa, Lakukan Low-GI Swaps!

Health
9 bulan lalu

8 Tips Diet usai Lebaran Agar Badan Tetap Sehat, Olahraga Mulai Lagi Yuk!

Health
1 tahun lalu

Diet Berlebihan demi Badan Ideal, Apakah Berpengaruh untuk Tubuh Kita?

Health
2 tahun lalu

3 Treatment Populer agar Tubuh Ramping dan Ideal, Salah Satunya Efektif Hancurkan Lemak!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal