Tips Jaga Pola Makan saat Ramadhan, Bisa Turunkan Berat Badan!

Muhammad Sukardi
Pola makan selama Ramadhan. (Foto: Istimewa)

Buka Puasa

Ini menjadi momen untuk tidak konsumsi makanan berlebihan. Berbuka puasa yang disarankan itu makanan yang sehat, idealnya berbuka diawali dengan air putih dan kurma yang memberikan energi cepat dan membantu tubuh kembali terhidrasi. 

Selain itu, hindari makanan berminyak dan gorengan, karena bisa memperlambat metabolisme dan menyebabkan gangguan pencernaan. Kemudian, Veronica juga menyarankan untuk menghindari konsumsi jajanan manis tinggi gula dan karbohidrat. Sebagai alternatif, dapat mengonsumsi LIGHTmeal Chia Choco Puding yang manis namun memiliki kalori dan gula yang rendah.

Setelah Tarawih

Jika masih merasa lapar, setelah Tarawih dan sebelumnya belum mengonsumsi makanan berat, disarankan mengonsumsi makanan rendah kalori. LIGHTmeal Zero Mie dapat menjadi santapan malam dengan tambahan protein ayam dan sayur dalam sajian, dengan hanya 25 kalori per sajian, tidak perlu khawatir over-calorie saat mengonsumsi makanan ini. 

Demikian informasi mengenai tips menjaga pola makan saat Ramadhan. Diharapkan dapat menurunkan berat badan yang ideal.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Berat Turun Drastis! Saykoji Kini 91 Kg, Lebih Kurus dari saat Menikah

Religi
5 bulan lalu

Cahaya Hati Indonesia Siang Ini soal Mengaku Cinta dan Sayang Padahal Sewenang-wenang, Pukul 12.00 WIB di iNews

Health
5 bulan lalu

Sudah Olahraga Tapi Berat Susah Turun? Ini Rahasia Ilmiah yang Harus Kamu Tahu!

Health
5 bulan lalu

Tak Perlu Sedot Lemak, Ini Langkah Sederhana agar Badan Langsing dan Sehat

Religi
5 bulan lalu

Saksikan Cahaya Hati Indonesia Siang Ini soal Benarkah Allah SWT Sayang Kepada Aku? Pukul 12.00 WIB di iNews

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal