Bagaimana Nasib Royalti Lagu Titiek Puspa? Begini Kata Keluarga

Ravie Wardhani
Anak Titiek Puspa, Petty Tunjungsari mengungkapkan pihak keluarga selama ini menyerahkan urusan royalti kepada label. (Foto: Instagram Titiek Puspa)

Langkah ini diambil untuk memastikan karya-karya legendaris Titiek Puspa seperti Kupu-Kupu Malam tetap mendapatkan perlindungan hukum dan manfaat finansial yang layak bagi keluarga sang musisi.

"Iya, kita dari AKSI memang mengumpulkan karya-karya dari pencipta lagu yang masih aktif maupun yang sudah meninggal dunia," kata gitaris Padi tersebut di Senayan, Jakarta, belum lama ini.

Di sisi lain Piyu menilai, pertemuan kedua pihak terlalu dini dilakukan karena masih salam suasana duka. "Iya, karena kita kan nanti ada pertemuan dengan pihak keluarga. Tapi ini kan masih suasana berduka ya, kita ingin doakan yang terbaik untuk Eyang Titiek," ujarnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Bertemu Perwakilan China-ASEAN, Menkum Supratman Galang Dukungan tentang Royalti

Nasional
1 bulan lalu

China Dukung Proposal Indonesia soal Royalti Global di Lingkungan Digital

Nasional
1 bulan lalu

Menkum Bertemu Perwakilan China-ASEAN, Galang Dukungan Inisiatif RI soal Royalti

Bisnis
1 bulan lalu

Spotify Dukung Proposal Indonesia Soal Pengelolaan Royalti Global

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal