Panggung Membara! Trio Macan Ajak Warga Garut Bergoyang di Dahsyatnya Weekend

Annastasya Rizqa
Trio Macan tampil di Dahsyatnya Weekend di Garut, Jawa Barat, Minggu (2/2/2025). (Foto: Annastasya Rizqa)

JAKARTA, iNews.id - Keseruan Dahsyatnya Weekend sukses menggoyang kota Garut. Acara ini berlangsung di Tarumanegara, Garut, Jawa Barat.

Penampilan para musisi Indonesia berhasil menghibur penonton, salah satunya dari Trio Macan. Di depan masyarakat Garut, Trio Macan membawakan lagu 'Buaya Buntung' milik Inul Daratista. Aksi panggung mereka berhasil bikin penonton bergoyang bersama.

"Halo Garut, ayo joget bareng," ucap Trio Macan, Minggu (2/2/2025). 

Selain Trio Macan, ada juga penampilan seru dari Ghea Youbi, Rafael Tan, Berlliana Lovell hingga Pasheman 90. Presenter Ruben Onsu memandu acara musik yang penuh keseruan ini.

Dahsyatnya Weekend menghadirkan banyak penampilan dari musisi ternama. Tak sekadar aksi panggung artis papan atas Tanah Air, banyak keseruan yang dihadirkan Dahsyatnya Weekend.

Selain itu ada GamesOKE berhadiah. Ada pula doorprize merchandise menarik. Karenanya, jangan ketinggalan menonton Dahsyatnya Weekend, setiap Sabtu dan Minggu, pukul 10.00 WIB. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
1 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
2 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Targetkan Beri Rekomendasi ke Prabowo dalam 3 Bulan

Nasional
2 jam lalu

Bahlil Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan, Singgung Jasa Program Transmigrasi

Megapolitan
2 jam lalu

Polda Metro Masih Olah TKP Ledakan SMAN 72 Jakarta, Libatkan Jibom hingga Densus 88

Film
3 jam lalu

Indonesian Movie Actors Awards 2025 Siap Digelar, Begini Cara Vote Jagoan Kamu!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal