Apa Hukum Bayar Hutang Puasa Ramadhan di Bulan Syaban? Begini Penjelasannya 

Inas Rifqia Lainufar
Hukum bayar hutang puasa Ramadhan di bulan Syaban (Foto: Freepik)

Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa mengganti puasa Ramadhan bisa dikerjakan pada bulan Syaban. Bahkan hal itu menjadi sebuah keharusan agar puasa yang ditinggalkan segera terbayar tanpa terdahului oleh bulan Ramadhan selanjutnya.

Salah satu istri Rasulullah SAW, Aisyah ra bahkan hanya mengganti puasa Ramadhan di bulan Syaban. 

Abu Salamah dari Aisyah langsung berkata, "Saya mempunyai tanggungan utang puasa Ramadhan. Saya tidak mampu mengqadhanya kecuali di bulan Sya’ban. Menurut Yahya, Aisyah mengqadha di bulan Sya’ban dikarenakan ia sibuk melayani Nabi Muhammad." (Muttafaq alaih).

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
9 bulan lalu

Hutang puasa Lewat 1 Kali Ramadhan, Bagaimana Menggantinya?

Muslim
3 tahun lalu

Cara Membayar Hutang Puasa yang Sudah Bertahun-tahun

Nasional
4 tahun lalu

Begini Cara Bayar Utang Lama Puasa Menurut Dosen Agama UM Surabaya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal